Deretan Pemain Alumni Liga 1 yang Kini Klubnya Mentas di Kompetisi Internasional – Berita Hiburan

by

Pemain depan Barcelona Jonathan Bauman merayakan golnya pada pertandingan sepak bola leg kedua penyisihan grup Copa Libertadores antara Barcelona SC Ekuador dan Cerro PorteƱo Paraguay di stadion Monumental Banco Pichincha di Guayaquil, Ekuador, pada 29 Juni 2023.
Marcos Pin/AFP

Pahami.id – Produk Liga 1 Indonesia menghasilkan ternyata sederet para pemain berkualitas, bahkan setelah lulus mampu tampil di ajang yang lebih berkelas.

Liga Indonesia bisa dikata mengalami kemunduran dalam satu dekade terakhir, bisa dibilang kalah dari Malaysia atau Thailand.

Namun bicara soal produk pemain berkualitas, Liga Indonesia tak kalah dari beberapa negara tersebut dan bahkan bisa lebih baik.

Berkat kualitas itu para pemain ini mampu melangkah lebih tinggi di kancah internasional setelah lulus dari Liga Indonesia.

Lantas siapa saja para pemain yang berhasil tampil di level internasional bergengsi? Berikut ini para pemain tersebut.

Jonathan Bauman

Mantan pemain Persib Bandung dan Arema FC, bisa dibilang kariernya di Liga Indonesia tak terlalu mentereng dan ciamik.

Akan tetapi karier Bauman justru menanjak setelah pulang ke negara asalnya, Argentina dan bergabung Barcelona.

Ia sempat tampil di Copa Libertadores bersama Barcelona, salah satu ajang bergengsi di daratan Amerika Latin.

Matheus Pato