Berita Penduduk Pulau Terpencil Korsel Dievakuasi Imbas Artileri Korut

by

Jakarta, Pahami.id

Penduduk Korea Selatan di dua pulau terpencil perbatasan dievakuasi ke tempat penampungan pada Jumat (5/1), setelah Korea Utara menembakkan lebih dari 200 peluru artileri di dekat perbatasan laut.

Militer Korea Selatan mengatakan seluruh peluru artileri Korea Utara mendarat di sisi utara perbatasan maritim.

Korea Selatan memerintahkan warga yang tinggal di Pulau Yeonpyeong dan Pulau Baengnyeong untuk mengungsi.

Kedua pulau tersebut berada dekat dengan perbatasan Korea Selatan-Korea Utara.

!function(f,b,e,v,n,t,s){if(f.fbq)return;n=f.fbq=function(){n.callMethod?
n.callMethod.apply(n,arguments):n.queue.push(arguments)};if(!f._fbq)f._fbq=n;
n.push=n;n.loaded=!0;n.version=’2.0′;n.queue=[];t=b.createElement(e);t.async=!0;
t.src=v;s=b.getElementsByTagName(e)[0];s.parentNode.insertBefore(t,s)}(window,
document,’script’,’//connect.facebook.net/en_US/fbevents.js’);

fbq(‘init’, ‘1047303935301449’);
fbq(‘track’, “PageView”);