Berita Penampakan Terowongan Terbesar Hamas yang Ditemukan Israel

by

Jakarta, Pahami.id

Tentara Israel mengklaim telah menemukan terowongan beton dan baja besar yang dikatakan dapat digunakan untuk mengangkut pejuang militan dari Gaza ke perbatasan.

Terowongan tersebut ditemukan tersembunyi di dalam gundukan pasir dan terbentang secara diagonal di kedalaman 50 meter dengan lebar dan tinggi hingga 3 meter.

Lokasi terowongan berada sekitar 100 meter di selatan pos pemeriksaan perbatasan Erez.

Juru bicara militer Israel mengatakan terowongan itu sepanjang 4 km dan cukup untuk mencapai bagian utara Gaza, yang pernah menjadi pusat pemerintahan Hamas.

Israel menyerang Gaza mulai 7 Oktober 2023 dan kini sudah berlangsung selama 2 bulan lebih.

Dalam invasi ini, lebih dari 18 ribu warga Palestina tewas di tangan tentara Israel.


!function(f,b,e,v,n,t,s){if(f.fbq)return;n=f.fbq=function(){n.callMethod?
n.callMethod.apply(n,arguments):n.queue.push(arguments)};if(!f._fbq)f._fbq=n;
n.push=n;n.loaded=!0;n.version=’2.0′;n.queue=[];t=b.createElement(e);t.async=!0;
t.src=v;s=b.getElementsByTagName(e)[0];s.parentNode.insertBefore(t,s)}(window,
document,’script’,’//connect.facebook.net/en_US/fbevents.js’);

fbq(‘init’, ‘1047303935301449’);
fbq(‘track’, “PageView”);