Jakarta –
Sup krim yang gurih, lembut dan hangat ini cocok untuk makan malam. Tambahan keju cheddar membuat rasanya gurih enak. Apalagi dinikmati selagi hangat.
Sup krim bisa jadi pilihan jika bosan sup berkaldu bening. Memakai susu segar atau ditambah dengan krim sehingga kuah kaldunya creamy gurih. Bisa diberi isian sayuran segar.
Seperti brokoli yang renyah segar dan kaya nutrisi bisa jadi isian sup krim yang enak. Ditambah daging ayam dan keju cheddar, nutrisinya makin lengkap dan rasanya gurih lezat.
Sup krim brokoli ini bisa dimakan dengan roti panggang atau kentang goreng. Cocok dinikmati hangat untuk makan malam. Daftar bahan, bumbu dan cara membuatnya ada di resep berikut ini.
Daftar Isi
Resep Sup Krim Brokoli dan Keju
Sup krim dengan isian brokoli yang renyah segar ditambha keju cheddar. rasanya creamy super gurih! |
Durasi | Tingkat Kesulitan | Porsi |
---|---|---|
45 menit | mudah | 6 |
Daerah Asal Masakan : Amerika | ||
Kategori Masakan : sup |
Bahan Bahan
|
Cara Memasak:
|
Brokoli segar untuk sup kirm brokoli keju. Foto: Getty Images |
Tips membuat sup krim brokoli dan keju:
1. Gunakan brokoli yang segar dan warna hijaunya gelap dan merata. Kuntumnya rapat.
2. Brokoli perlu direbus sebentar/blansir agar warna hijaunya tetap bagus dan aromanya tidak langu.
Simak Video “Video: Buntut Karyawan Langgar SOP, Ayam Jatinangor House Tutup Outlet di Gambir“
(odi/odi)