Berita Ribuan Kendaraan Mengular di Jalur Puncak Bogor, One Way Berlaku

by
Jakarta, Pahami.id — Kemacetan lalu lintas terlihat dari Tol Jagorawi hingga Jalan Raya Puncak, Ciawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, hari ini.