Berita Jelang Pemilu Rusia, TPS Siapkan Dua Metode Pemilihan Suara

by

Jakarta, Pahami.id

Petugas pemungutan suara di pusat kota Moskow, Rusia bersiap menyambut pemilihan presiden Rusia yang akan berlangsung pada 15-17 Maret.

Ada dua cara pemungutan suara yaitu menggunakan kertas dan menggunakan terminal elektronik.

Surat suara baik kertas maupun elektronik menampilkan nama empat kandidat, termasuk Vladimir Putin.

Jumlah pemilih di Rusia mencapai 112 juta orang, termasuk penduduk Krimea yang dianeksasi pada tahun 2014, serta wilayah Donetsk, Luhansk, Zaporizhzhia, dan Kherson di Ukraina yang diklaim Rusia sebagai wilayah baru.

Klaim aneksasi Rusia pada September 2022, tujuh bulan setelah invasinya ke Ukraina, ditolak karena tidak sah oleh Ukraina dan sebagian besar negara di Majelis Umum PBB.

!function(f,b,e,v,n,t,s){if(f.fbq)return;n=f.fbq=function(){n.callMethod?
n.callMethod.apply(n,arguments):n.queue.push(arguments)};if(!f._fbq)f._fbq=n;
n.push=n;n.loaded=!0;n.version=’2.0′;n.queue=[];t=b.createElement(e);t.async=!0;
t.src=v;s=b.getElementsByTagName(e)[0];s.parentNode.insertBefore(t,s)}(window,
document,’script’,’//connect.facebook.net/en_US/fbevents.js’);

fbq(‘init’, ‘1047303935301449’);
fbq(‘track’, “PageView”);