Site icon Pahami

Berita Momen Trump Beri Penghormatan untuk Mendiang Jimmy Carter

Jakarta, Pahami.id

Presiden terpilih Amerika Serikat Donald Trump memberikan penghormatan di Rotunda Capitol pada Rabu (8/1), kepada mendiang Presiden Jimmy Carter.

Kunjungan tersebut juga menandai kembalinya Trump ke US Capitol untuk pertama kalinya, sejak para pendukungnya melakukan kerusuhan terkait sengketa hasil pemilu 2020 pada 6 Januari 2021.

Dia juga dijadwalkan bertemu dengan anggota Senat dari Partai Republik setelah kunjungannya ke peti mati Carter.



Exit mobile version